BERPIKIR Global, Bermisi KonteksTUAL

Salurante, Tony (2021) BERPIKIR Global, Bermisi KonteksTUAL. In: Kesetiaan Yang memahat hati. Tony Salurante, 1 . BPK Gunung Mulia, Jakarta, pp. 1-18. ISBN 9785022319870 (In Press)

[img] Text
Tony Salurante.pdf

Download (288kB)

Abstract

Hampir selama tiga dekade terakhir dunia mengalami perubahan cepat dan global di berbagai sektor. Sistem informasi yang kian meluas membuat kerja sama antarnegara, dan pertukaran delegasi internasional dalam berbagai bidang semakin bertumbuh dewasa ini. Hampir semua pengetahuan tersebar cepat dan masif. Situasi ini membuat tidak ada wilayah di dunia terlewatkan oleh perubahan tersebut. Dengan kata lain, fenomena itu disebut sebagai dampak globalisasi. Namun demikian, untuk mendefinisikan kata globalisasi tidak cukup dengan melihat berbagai pemaparan sebelumnya karena fenomena ini memiliki konektivitas yang rumit dan kompleks. Relasi-relasi yang tersusun, jaringan�jaringan yang terkoneksi atau berbagai kerja sama yang terbangun memperkuat pemahaman manusia modern tentang keunikan masing-masing menjadi nyata Bisa dikatakan pengaruh dunia global merupakan sebuah fenomena dunia yang menyangkut semua hal seperti politik, pendidikan, kebudayaan dan termasuk di dalamnya adalah gereja beserta teologinya. Di mana sampai dengan akhir abad 20 pemikiran teologi barat masih mendominasi seluruh masih mendominasi banyak tempat di berbagai kontinental.

Item Type: Book Section
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: Book Chapter
Depositing User: LPMI STT SETIA Jakarta
Date Deposited: 06 Jan 2022 04:56
Last Modified: 06 Jan 2022 04:56
URI: http://repo.sttsetia.ac.id/id/eprint/364

Actions (login required)

View Item View Item